Bulan: Februari 2024 (Page 7/34)
Patroli Ke Objek Vital dan Tempat Wisata, Unit Pam Obvit Sat Samapta Jaga Kamtibmas Wilayah Hukum Polres Batu
Polres Batu – Dalam rangka menjaga stabilitas pemeliharaan keamanan ketertiban masyarakat Kota Batu, Kanit Pam Obvit Sat Samapta Polres Batu Polda Jatim Iptu Edi Purnomo memimpin langsung pelaksanaan patroli di beberapa tempat Obyek Vital dan beberapa obyek wisata Wilayah Hukum Polres Batu, Senin (26/02/2024). “Untuk memberikan perlindungan dan rasa aman kepada masyarakat, Unit Pam Obvit Polres Batu Polda Jatim senantiasa melaksanakan kegiatan Patroli ke beberapa Objek Vital dan obyek wisata baik di pagi, siang maupun malam hari,” terang Kanit Pam Obvit. “Sesuai arahan dan petunjuk dari Bapak Kapolres Batu AKBP Oskar Syamsuddin kita lakukan patroli ini dengan menitikberatkan pada…
Read MorePatroli Malam Hari, Polres Batu Pastikan Situasi Kamtibmas Aman Kondusif
Polres Batu – Dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas di wilayah hukum Polres Batu Polda Jatim, Kapolres Batu AKBP Oskar Syamsuddin memberikan petunjuk dan arahan kepada seluruh anggota dan jajarannya untuk melaksanakan kegiatan Rutin yang di tingkatkan seperti patroli malam ke tempat pemukiman warga dan obyek vital lainnya, Senin (26/02/2024). “Untuk menjamin keamanan dan kenyamanan masyarakat khususnya di wilayah hukum Polres Batu, saya berharap agar seluruh anggota melaksanakan kegiatan patroli, baik pada siang maupun khususya pada malam dan dini hari di jam – jam rawan pada beberapa titik yang patut diduga merupakan daerah rawan terjadinya tindak pidana seperti pemukiman penduduk dan…
Read MoreBerjalan Kondusif, Polres Batu Kawal Aksi Damai Aliansi Pemuda Peduli Demokrasi Kota Batu
Batu – Kapolres Batu AKBP Oskar Syamsuddin S.I.K., M,T. kerahkan Personil Polres Batu dalam kegiatan Aksi Damai oleh Aliansi Pemuda Peduli Demokrasi Kota Batu pukul 15.00 s.d 16.30 Wib bertempat di Kantor KPU Kota Batu Jl. Sultan Agung Kelurahan Sisir Kecamatan Batu, Kota Batu, Minggu (25/02/2024). Dalam rangkaian kegiatan tersebut, Polres Batu mengkerahkan perkuatan Personil sejumlah 25 Personil terdiri dari Iptu Handoko Budi (Kasat Intelkam Polres Batu), Iptu Mawang Kenti P. (Kapolsek Batu), AKP Guguk Windu Hadi (Kapolsek Bumiaji), 15 Personil Polri Pengamanan Terbuka, 7 Personil Polri Pengamanan Tertutup, serta tambahan 2 Pers TNI. Kapolsek Bumiaji AKP Guguk Windu Hadi…
Read MoreAnggota Polres Batu Laksanakan Patroli Blue Light Guna Cegah Tindak Kejahatan
Polres Batu – Dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas di wilayah hukum Polres Batu Polda Jatim, Kapolres Batu AKBP Oskar Syamsuddin memberikan petunjuk dan arahan kepada seluruh anggota dan jajarannya untuk melaksanakan kegiatan Rutin yang di tingkatkan seperti patroli malam ke tempat pemukiman warga dan obyek vital lainnya, Minggu (25/02/2024). “Untuk menjamin keamanan dan kenyamanan masyarakat khususnya di wilayah hukum Polres Batu, saya berharap agar seluruh anggota melaksanakan kegiatan patroli, baik pada siang maupun khususya pada malam dan dini hari di jam – jam rawan pada beberapa titik yang patut diduga merupakan daerah rawan terjadinya tindak pidana seperti pemukiman penduduk…
Read MoreTingkatkan Keamanan, Anggota Polres Batu Laksanakan Pengecekan Tahanan Polres
Polres Batu – Sebagai upaya untuk menjaga keamanan Mako Polres Batu Polda Jatim, Kapolres Batu AKBP Oskar Syamsuddin memerintahkan kepada seluruh anggota jaga untuk melaksanakan cek dan kontrol tahanan di Polres Batu maupun masing – masing Polsek jajaran. Pagi ini, Minggu (25/02/2024) sekira pukul 02.00 WIB, PS. Pa Siaga Polres Batu Aiptu Iwan dan Anggota piket fungsi Polres Batu melaksanakan cek dan kontrol tahanan. Saat pengecekan didampingi dengan Padal, Sipropam dan anggota SPK Polres Batu. “Kami berharap kegiatan rutin ini sebagai upaya untuk mengetahui kelengkapan, kesehatan tahanan dan mengetahui kondisi psikis tahanan yang dikhawatirkan ingin mencoba melarikan diri…
Read MoreCegah Tindak Kejahatan di Tempat Wisata, Pam Obvit Polres Batu Laksanakan Patroli
Polres Batu – Dalam rangka menjaga stabilitas pemeliharaan keamanan ketertiban masyarakat Kota Batu, Kanit Pam Obvit Sat Samapta Polres Batu Polda Jatim Iptu Edi Purnomo memimpin langsung pelaksanaan patroli di beberapa tempat Obyek Vital dan beberapa obyek wisata Wilayah Hukum Polres Batu, Minggu (25/02/2024). “Untuk memberikan perlindungan dan rasa aman kepada masyarakat, Unit Pam Obvit Polres Batu Polda Jatim senantiasa melaksanakan kegiatan Patroli ke beberapa Objek Vital dan obyek wisata baik di pagi, siang maupun malam hari,” terang Kanit Pam Obvit. “Sesuai arahan dan petunjuk dari Bapak Kapolres Batu AKBP Oskar Syamsuddin kita lakukan patroli ini dengan menitikberatkan pada…
Read MoreLuluskan 41 santri Khotaman Al-Qur’an, Yayasan Walisongo harap Santriwan dan santriwati tingkatkan kemampuan
Kota Batu – Sebagai wujud rasa syukur kepada Allah SWT sekaligus untuk menjaga kualitas bacaan dan hafalan Al-Qur’an para santriwan dan santriwatinya, Yayasan Pendidikan Sosial Walisongo Ngaglik Batu yang diketuai oleh H.Trimo,S.H (Kasihumas Polres Batu) menyelenggarakan acara Khataman Alquran dan Imtihan Ke- 17 TPQ Baiturrahmah Ngaglik Batu.Sabtu (24/2/2024) Dalam sambutanya H.Trimo menyampaikan Ucapan terimakasih kepada para guru Ustad ustazah TPQ Bhaiturohmah yang berhasil meluluskan 41 santri dalam hal ini Khotaman Al-Qur’an dan Imtihan ke 17 TPQ Bhaiturohmah Ngaglik Batu. “ Selaku Ketua Yayasan ijinkan saya mengucapkan rasa terima kasih yang setingi tingginya kepada Bapak Ibu Ustadz dan Ustadzah sekalian yang…
Read MoreSambut Ramadhan, KH Muhammad Kholili Ajak Masyarakat Kota Malang Tidak Mudah Terprovokasi Pasca Pemilu
KOTA MALANG – Pengasuh Pondok Pesantren Roudhotul Qur’an Asy-Syafi’iyah Blimbing Kota Malang, KH Muhammad Kholili MA mengajak seluruh komponen bangsa, khususnya masyarakat Kota Malang, untuk tetap tenang dan damai pasca pencoblosan Pemilu 2024 pada tanggal 14 Februari lalu. Untuk menyambut bulan suci Ramadhan, KH Kholili juga mengajak semua tokoh masyarakat, tokoh adat, dan tokoh agama turut membantu menenangkan masyarakat selama proses penghitungan suara hingga pengumuman hasil pemilu oleh KPU. “Sebentar lagi kita umat Muslim sudah memasuki bulan suci Ramadhan, mari kita jaga hati dan siapkan diri untuk menjalankan ibadah puasa Ramadhan,” ujarnya. Ia juga mengajak semua masyarakat bersyukur pelaksanaan Pemilu…
Read MorePasca Coblosan Pemilu, LDII Mojokerto Ajak Masyarakat Tetap Jaga Kerukunan Sambut Bulan Ramadhan
MOJOKERTO – Tahapan Pemilu 2024 saat ini masih berlangsung proses rekapitulasi suara oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) yang membutuhkan waktu hingga beberapa hari kedepan. Menyikapi hal itu Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Kabupaten Mojokerto H Johan Abdillah mengajak masyarakat untuk tetap menjaga kerukunan dan menghormati setiap proses tahapan Pemilu 2024. “Saya mengajak kepada seluruh masyarakat untuk bersama menjaga kerukunan dan menghormati setiap proses tahapan Pemilu 2024,” kata Abah Johan, sapaan akrabnya. Lebih lanjut, LDII Kabupaten Mojokerto juga memberikan apresiasi kepada semua pihak yang terlibat dalam penyelenggaraan Pemilu 2024, termasuk petugas TNI-Polri dan unsur terkait lainnya,…
Read MoreDampingi Warga Binaanya, Pak Bhabin Polres Ngawi Turut Sukseskan Program Imunisasi Polio
NGAWI – Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio yang dilakukan oleh Dinas Kesehatan Kab. Ngawi tersebar hingga ke desa-desa, demi kesehatan anak-anak harapan bangsa Indonesia. Polri turut serta mensukseskan program pemerintah tersebut, dengan menerjunkan para Bhabinkamtibmas Polsek jajaran Polres Ngawi. Seperti yang dilakukan oleh Polsek Sine, dengan menerjunkan Bhabinkamtibmasnya untuk melaksanakan pengamanan dan pendampingan kegiatan Sub PIN Polisi terhadap siswa/siswi TK dan SD di wilayah Sine, pada Jumat (23/2/2024) Adapun kali ini, kegiatannya menyasar pada ratusan pelajar TK dan SD di Kecamatan Sine, yang terbagi pada di 6 (enam) pos pelaksanaan, yakni: SDN 1 Kauman, MI Nglencong, RA Nglencong, Posyandu Ds….
Read More