Hari: 21 November 2019
Menpan RB Anugerahkan Polres Batu Sebagai Polres Penyelenggara Pelayanan Publik Kategori “Baik”
Menpan RB Anugerahkan Polres Batu Sebagai Polres Penyelenggara Pelayanan Publik Kategori “Baik” Batu, Menpan RB (Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi ) anugerahkan Polres Batu sebagai Polres penyelenggara pelayanan publik kategori “Baik ” Jakarta, Rabu (20/11/19). Penyerahan piagam penghargaan tersebut langsung diserahkan Menpan RB Tjahjo Kumolo kepada Polres Polres yang berhasil mendapatkan piagam penghargaan dibilang pelayanan publik, termasuk Polres Batu, bertempat di Holiday Inn Kebayoran Jakarta. Kapolres Batu AKBP Harviadhi Agung Prathama, SIK, MIK, didampingi Kasat Lantas Polres Batu AKP Diyana Suci Listyawati S.I.K hadir dalam pemberian penghargaan tersebut bersama dengan para Kapolres jajaran Malang Raya dan Polda Jatim….
Read More