Hari: 25 Agustus 2024
Patroli Presisi Polres Batu: Cek dan Kontrol di Tempat Wisata, Obyek Vital, dan Kantor Pemilu
Pada hari Minggu, 25 Agustus 2024, anggota Satuan Samapta Polres Batu Polda Jatim dan Polsek Jajaran, yang dipimpin oleh Iptu Edi Hendarko, melaksanakan patroli presisi. Kegiatan ini bertujuan untuk melakukan cek dan kontrol di berbagai lokasi strategis, termasuk tempat wisata, kerumunan masyarakat, serta obyek vital seperti perbankan, kantor KPU Kota Batu, Bawaslu Kota Batu, kantor PPK, dan gudang logistik KPU Kota Batu. Tim patroli yang tergabung dalam Operasi Mantab Praja Satgas Preventif, menggunakan kendaraan patroli R4 yang dilengkapi dengan satu HT. Langkah ini bertujuan memastikan kelancaran dan keamanan selama patroli. Kapolres Batu, AKBP Andi Yudha Pranata, melalui Kasi Humas Ipda…
Read MoreSeakan tak mengenal Hari Libur, Sat Lantas Polres Batu All Out mengamankan jalur Gowes Pedalling For Freedom 79 KM di Kota Batu
Kota Batu – Tidak ada hari libur bagi anggota Satuan Lalu Lintas Polres Batu Polda Jatim dalam melayani masyarakat. Seperti yang Nampak pada pagi hari ini Minggu, (25/8/24), petugas telah menempati simpul-simpul jalan yang ada di Kota Batu. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk memberikan kelancaran arus lalu lintas dan mencegah terjadinya kecelakaan pada event Gowes Pedalling For Freedom 79 KM. Event Gowes Pedalling For Freedom 79 KM kali ini mengambil Start di Balaikota Malang kemudian melalui Karangploso – Jl. Drs. Moh. Hatta – Jl. Alternatif Batu Jl. Wukir Jl. Pattimura Jl. Dewi Sartika – Jl. Sultan Agung Jl. Abdul…
Read MoreAmankan kegiatan Masyarakat, Bhabinkamtibmas bersinergi dengan Bhabinsa dan Linmas
Kota Batu – Menjaga tetap terpeliharanya situasi Kamtibmas yang kondusif dan sebagai wujud kehadiran Polri di tengah – tengah masyarakat, Sabtu (24/08/24) dari pagi hingga malam hari, Bhabinkamtibmas jajaran Kec Junrejo bersinergi dengan linmas dan Bhabinsa melaksanakan pengamanan kegiatan masyarakat mulai dari pagelaran kuda lumping sampai wayang dam pentas seni. Seijin Kapolres Batu AKBP Andi Yudha Pranata, Kapolsek Junrejo Iptu Fredi Yopi mengatakan bahwa Bhabinkamtibmas selalu hadir di tengah-tengah masyarakat terlebih lagi saat berlangsungnya suatu kegiatan yang melibatkan orang banyak. Mengingat pelaksanaan acara acara ini banyak sekali peminat dari masyarakat , maka diperlukan sinergitas dengan Bhabinsa dan Linmas melakukan pengamanan…
Read MoreSumbangsih Alumni Akpol 91 Batalyon Bhara Daksa Cetak Generasi Unggul Lewat Pendidikan
Semarang – Alumni Akademi Kepolisian (Akpol) 1991 Batalyon Bhara Daksa menggelar reuni 33 tahun mengabdi untuk negeri di Akpol Semarang, Jawa Tengah pada Sabtu (24/8/2024). Dalam acara reuni ini, beberapa kegiatan dilakukan alumni diantaranya bakti sosial, bakti kesehatan, anjangsana ke mantan pengasuh, pelatih dan dosen hingga makan bersama dengan taruna. Selain itu, alumni Akpol 91 memberikan kontribusi dalam rangka mewujudkan Indonesia Emas 2045 melalui pendidikan yakni menyumbang pembangunan SMA Kemala Taruna Bhayangkara. “Kita ingin memberikan setetes sebagai inspirasi bagi semua alumni dan keluarga besar Kepolisian Republik Indonesia untuk pembangunan Sekolah Kemala Taruna Bhayangkara yang insya Allah pembangunan ini akan segera…
Read MoreBermain Sempurna Tim Voli Putra dan Putri Polda Jatim Juara Zona 4 Kapolri Cup 2024
BANDUNG – Manager Tim Voli Putra dan Putri Polda Jawa Timur Kombes Pol Komarudin sangat puas melihat performa luar biasa dan menjadi juara grup putri di zona IV, Kapolri Cup 2024 di GOR Pajajaran, Kota Bandung. Kombes Pol Komarudin yang juga didampingi Ketua Harian PBVSI Pengprov Jatim, Kombes Pol Dirmanto menjelaskan tren positif di torehkan oleh tim nya diperhelatan Kapolri Cup 2024. “Alhamdulillah sejauh ini di babak penyisihan tim dari Polda Jawa Timur, menunjukkan performa yang luar biasa,” ujar Kombes Pol Komarudin di GOR Pajajaran, Bandung, Sabtu (24/8/2024). Kombes Komarudin juga menuturkan, Tim bola Putri Polda Jawa Timur menjadi juara…
Read More