Hari: 15 Januari 2025

Polres Batu bongkar pembibitan 62 Pohon ganja yang melibatkan Sarjana pertanian

Kota Batu – Sat Narkoba Polres Batu Polda Jatim membongkar pembibitan dan penjualan ganja yang sudah beroperasi sejak tahun 2019. Kasatnarkoba Polres Batu, AKP Ariek Yuly Irwanto membeberkan hasil penangkapan tersebut melalui Konferensi Pers yang dilaksanakan di Rupatama.Rabu,(15/1/25) Seorang lulusan perguruan tinggi negeri ternama di Malang Raya diamankan jajaran Berinisial ANB, yang merupakan alumni jurusan pertanian diamankan buntut dari peristiwa tersebut. Kasatnarkoba Polres Batu, AKP Ariek Yuly Irwanto mewakili Kapolres Batu AKBP Andi Yudha Pranata mengatakan kasus bermula setelah anggotanya melakukan pengembangan dari penangkapan dua tersangka lainnya di Desa Pendem, Kecamatan Junrejo. Awalnya petugas menangkap dua tersangka berinisial RS dan…

Read More

Polres Batu Berhasil Ungkap Rumah Penanam Ganja di Desa Tegalgondo

Batu, Jawa Timur – Polres Batu berhasil menggerebek sebuah rumah di Desa Tegalgondo, Kecamatan Karangploso, Kabupaten Malang, yang diduga menjadi tempat pembibitan dan pengedaran narkotika jenis ganja. Rumah tersebut diketahui milik ANW, yang kini ditetapkan sebagai tersangka. Dalam penggerebekan yang dilakukan oleh Satuan Reserse Narkoba Polres Batu, ditemukan 62 batang pohon ganja serta 36 gram ganja kering siap edar. Rumah tersebut juga berfungsi sebagai home industry, tempat tersangka melakukan pembibitan tanaman ganja secara ilegal. Kapolres Batu, AKBP Andy Yudha Pranata, melalui Kasat Narkoba Polres Batu, AKP Ariek Yuli, mengungkapkan bahwa keberhasilan ini merupakan hasil pengembangan dari penangkapan pelaku di lokasi…

Read More

Wakapolri Resmi Membuka Pendidikan Sespimti Polri Dikreg ke-34 dan Sespimmen Polri Dikreg ke-65 TA 2025 di Lembang

Lembang-Wakapolri, Komisaris Jenderal Polisi Drs. Ahmad Dofiri, M.Si., secara resmi membuka pendidikan Sespimti Polri Dikreg ke-34 dan Sespimmen Polri Dikreg ke-65 Tahun Anggaran 2025, yang dilaksanakan di Gedung Utaryo, Lembang. Acara pembukaan ini dihadiri oleh para peserta didik yang terdiri dari personel Polri, TNI, serta perwakilan dari kementerian dan lembaga lainnya. Dalam sambutannya, Komjen Pol. Ahmad Dofiri menyampaikan apresiasi atas keberhasilan 105 peserta Sespimti Polri dan 370 peserta Sespimmen Polri yang telah melalui proses seleksi ketat dan kompetitif. “Keberhasilan saudara untuk mengikuti pendidikan ini adalah bukti kualitas dan potensi besar yang saudara miliki. Ini merupakan awal dari perjalanan penting dalam…

Read More

Kapolri Hadiri Tanwir I Aisyiyah, Dukung Kesetaraan Gender

  Jakarta. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, menghadiri acara Tanwir I Aisyiyah yang digelar di Hotel Tavia Heritage, Jakarta Pusat, Rabu (15/1/2025). Kehadiran Kapolri di acara tersebut di sambut tepuk tangan meriah, ketika Kapolri ucapkan salam muhammadiyah. Dalam kesempatan tersebut, Kapolri menegaskan komitmen Polri untuk terus mendukung isu-isu terkait perempuan dan kesetaraan gender. Acara tersebut juga dihadiri oleh Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir, Sekretaris Umum PP Muhammadiyah Abdul Mu’ti, Ketua Umum PP Aisyiyah Salmah Orbayinah, serta pengurus PP Muhammadiyah dan PP Aisyiyah lainnya. Kapolri turut didampingi oleh sejumlah pejabat tinggi Polri, termasuk Irwasum Polri Komjen Dedi Prasetyo dan Kadiv…

Read More

Wakapolres Batu Pimpin Apel dan Pengecekan Kendaraan Dinas Bhabinkamtibmas, Serta Berikan Arahan Khusus Terkait PMK

Batu – Wakapolres Batu, Kompol Danang Yudanto, S.E., S.I.K., memimpin apel Bhabinkamtibmas yang berlangsung di halaman Mapolres Batu pada Rabu (15/1/2025). Apel ini sekaligus menjadi momen untuk melakukan pengecekan terhadap kendaraan dinas roda dua (R2) yang digunakan oleh Bhabinkamtibmas dalam menjalankan tugas di lapangan. Dalam arahannya, Kompol Danang Yudanto menekankan pentingnya kesiapan personel Bhabinkamtibmas dalam menghadapi berbagai situasi di masyarakat, khususnya terkait penanganan wabah penyakit mulut dan kuku (PMK) yang masih menjadi perhatian di wilayah hukum Polres Batu. “Bhabinkamtibmas harus selalu siaga dan tanggap terhadap situasi di wilayah masing-masing, terutama dalam memberikan edukasi kepada masyarakat tentang pencegahan dan penanganan PMK…

Read More

Polres Probolinggo Gelar Ramp Check Bus Pariwisata Minimalisir Kecelakaan

  PROBOLINGGO,- Satlantas Polres Probolinggo Polda Jatim menggelar ramp check (pemeriksaan kendaraan) Bus Pariwisata di Probolinggo, Rabu (15/1/2025). Kegiatan ramp check ini dihadiri Kasat Lantas Polres Probolinggo AKP Anthonio Effan Sulaiman, Dishub Kabupaten Probolinggo, UPT LLAJ Dishub Propinsi Jawa Timur, dan UPT Pengujian Kendaraan Bermotor. Kapolres Probolinggo AKBP Wisnu Wardana melalui Kasat Lantas AKP Anthonio Effan mengungkapkan, dalam ram check ini petugas gabungan melakukan pengecekan kendaraan, surat kendaraan berupa STNK, SIM, serta bukti lolos uji. “Kami melakukan ram check demi memastikan kelayakan bus pariwisata yang ada di perusahaan Bus Probolinggo,” kata Kasat Lantas Polres Probolinggo. Lebih lanjut Kasat Lantas Polres…

Read More

Polisi dan Warga Bantu Seberangkan Anak Sekolah di Jember Gunakan Bambu Rakit Akibat Jembatan Putus

  JEMBER – Putusnya jembatan yang menjadi satu-satunya akses penghubung antara Desa Sidomulyo, Kecamatan Silo, dan Desa Sanenrejo, Kecamatan Tempurejo Jember berdampak besar pada aktivitas perekonomian dan kehidupan masyarakat di kedua desa tersebut. Salah satu dampak yang paling dirasakan adalah kesulitan anak-anak untuk berangkat ke sekolah. Melihat kondisi ini, Kapolsek Tempurejo Polres Jember, AKP Heri Supadmo S.H., bersama anggotanya, Ps. Kanit Binmas Bripka Totok Widarto dan Bhabinkamtibmas Desa Sanenrejo Aipda Yuke Dwi Darma, tidak tinggal diam. Mereka bahu-membahu bersama warga setempat untuk membantu para siswa dan siswi menyebrangi sungai dengan menggunakan getek bambu yang dirakit sebagai sarana penyebrangan sementara. AKP…

Read More

Polres Madiun Berhasil Ungkap Kasus Pembuangan Bayi Dua Tersangka Diamankan

MADIUN – Polres Madiun Polda Jatim akhirnya berhasil mengungkap misteri penemuan jenazah bayi di sungai Desa Tiron, Kecamatan Madiun, pada hari Kamis (9/1/2025) pekan lalu. Dari pengunkapan itu, Polisi mengamankan Dua terduga pelaku yakni VVKR (25) dan EENO (19) yang keduanya merupakan Warga Kabupaten Madiun Jawa Timur. Kapolres Madiun AKBP Muhammad Ridwan menyebutkan, peristiwa bermula dari adanya laporan warga masyarakat, terkait penemuan jasad bayi di sungai Desa Tiron, Kecamatan Madiun, pada hari Kamis (9/1/2025). “Peristiwa ini diawali hubungan asmara antara kedua tersangka sejak 2023. Selama hubungan tersebut, keduanya melakukan hubungan intim yang menyebabkan EENO mengandung”, ungkap Kapolres Madiun, saat konferensi pers,…

Read More

Patroli Antisipasi Kriminalitas, Ciptakan Situasi Kamtibmas yang Aman dan Kondusif

Polres Batu – Agar Mencipatan pelanggaran yang minim, dan kejahatan atau gangguan kamtibmas dan atau tindak pidana/pelanggaran hukum yang menuntut atau perlunya kehadiran anggota Polri untuk melakukan tindakan Kepolisian guna terpeliharanya ketertiban dan menjamin keamanan umum, Polres Batu Polda Jatim melaksanakan kegiatan patrol secara periodic pada jam – jam rawan. Rabu (15/01/2025) Kapolres Batu AKBP Andi Yudha Pranata, S.H, S.I.K, M.Si saat apel jam pimpinan dan saat pelaksanaan anev menyampaikan bahwa ada beberapa kegiatan Kepolisian yang harus ditingkatkan, salah satunya adalah kegiatan patroli.   “Untuk menjamin keamanan dan kenyamanan masyarakat khususnya di wilayah hukum Polres Batu, saya berharap agar seluruh…

Read More

Patroli Sambang Dialogis Sasaran Warga Desa Binaan Guna Antisipasi Kriminalitas di wilayah Pujon

Polres Batu – Dalam rangka Harkamtibmas dan memberikan rasa aman kepada semua lapisan masyarakat, Bhabinkamtibmas Polsek Junrejo melaksanakan kegiatan sambang bersama Babinsa kepada tokoh Masyarakat di Kec. Junrejo Kota Batu Wilayah Hukum Polres Batu. Rabu (15/01/2025) Melalui kegiatan sambang i ni diharapkan para Bhabinkamtibmas dapat menyerap informasi serta aspirasi dari masyarakat berkaitan dengan kamtibmas. Bhabinkamtibmas juga berpesan kepada tokoh masyarakat agar senantiasa meningkatkan kewaspadaan di sekitar lingkungan dan mulai lagi kegiatan Poskamling secara rutin dan bergantian. “Sampaikan apabila ada informasi berkaitan dengan Kamtibmas kepada Polri dengan menghubungi layanan Kepolisian call center 110 Polres Batu dan bisa telepon ke saya langsung,” tambah…

Read More